Untuk lebih mendekatkan pramuka dengan masyarakat di Kabupaten Karanganyar, kemarin pada tanggal 9 Maret 2014, Kwartir Cabang Karanganyar mengadakan senam pramuka di depan Kecamatan Karanganyar. Senam tersebut diikuti oleh seluruh pramuka penegak yang berada di Kabupaten Karanganyar, namun hanya sebagian gugus depan yang dapat menghadiri acara tersebut.
Dengan adanya acara tersebut Ambalan Kresna Srikandhi SMKN 1 Karanganyar memanfaatkan kesempatan tersebut dengan hal-hal bermanfaat contohya; setelah acara senam pramuka tersebut selesai, Ambalan Kresna Srikandhi menjual makanan ringan (snack) di acara Car Free Day (CFD). Hasil penjualan tersebut akan ditambahkan pada kas ambalan yang rencananya akan dijadikan pemasukan kas rutin perminggunya.
1 comments :
Salam kena gan
Senam pramuka ini apa cuma untuk laki2 saja gan? dan mau tanya tentang pakaian olahraga senam, menurut Gan baju senam aerobik spti apa yaa yang paling nyaman bahannya dipakek senam?
Posting Komentar